Aplikasi Waze Inovasi Terbaru Dari Aplikasi Yang Sudah Ada Seperti Google Maps
Dengan semakin berkembangnya teknologi di era moderarisasi ini,
maka tingkat kecanggihan aplikasi yang ada smartphone pun semakin berkembang,
mungkin hampir beberapa dari pengguna IOS atau Android memakai aplikasi yang
bernama Waze, yup! Waze adalah salah satu dari sekian banyak aplikasi peta
berbasis mobile yang dapat diunduh secara gratis di App Store ataupun di Google Play
Store. Waze termasuk aplikasi yang menarik dan mudah digunakan, selain itu Waze
juga termasuk aplikasi peta digital yang cukup akurat dalam lalulintas perjalanan dan juga memberikan rute-rute yang sangat baik untuk penggunanya. Seperti
contoh aplikasi Waze memberikan nama – nama pada setiap jalan yang dilalui atau tempat dan
apabila si pengguna mengetahui bahwa dia keliru atau salah jalan, maka aplikasi
ini akan segera memberi tahu agar si pengguna segera memutar arah dan kembali
ke jalan sebelumnya.
Contoh
peta digital Waze dalam Android.
Cara Download Sekaligus Menggunakan Aplikasi Waze Bagi Kalian Yang Belum Mengetahuinya.
Bila
pengguna Android ingin menggunakan Waze dapat diinstal di Google PS atau Playstore pada android pada link https://play.google.com/store/apps/details?id=com.waze. Dan untuk pengguna IOS
juga bisa mengunduh di App Store, ya! Setelah kalian selesai instal aplikasi waze tersebut, kalian tinggal membuka aplikasi tersebut dan klick tombol Accept yang muncul saat kalian membukanya. Lalu kalian tinggal input nomor handphone yang sedang kalian gunakan untuk melengkapi pendaftaran tersebut dan klick tombol next saja untuk menyelesaikan pendaftarannya.
Setelah selesai melakukan pendaftaran, maka aplikasi Waze ini akan memberikan sms konfirmasi ke nomor handphone yang telah di daftarkan tadi. Dan nomor handphone yang kalian masukkan tersebut juga nantinya akan di pakai untuk jalur berinternet nantinya yang akan disajikan pada halaman “Create
Your Profile”. Lengkapi saja form yang tersedia setelah kalian melakukan tahap-tahap tersebut lalu nantinya kalian harus membuat username pribadi pada aplikasi Waze ini. Fitur lengkap pada aplikasi waze ini dapat segera kalian nikmati dalam perjalanan nantinya, yang jelas fitur-fitur baru yang ada pada aplikasi waze ini merupakan inovasi baru terkait trend modern aplikasi peta saat ini.
Menggunakan aplikasi waze pada handphone andro kalian tidaklah sulit, kalian cukup membuka aplikasinya saja lalu kalian akan menikmati berbagai macam informasi yang selalu update setiap saat terkait apa saja yang sedang terjadi di jalanan sehingga kalian dapat mengetahui dan menghindarinya apabila ada jalan yang mengalami gangguan seperti kemacetan, kecelakaan dan juga razia polisi yang kerap kali membuat kalian cemas. Kemudian, saat kalian menggunakan aplikasi waze ini, kalian akan di perlihatkan rute terbaik pada tempat tujuan yang anda tujukan pada aplikasi ini. Inovasi baru lainnya ialah aplikasi waze ini telah memberikan varian warna berbeda pada aplikasi peta sebelumnya dari Google Maps.
Varian warna merah pada jalan yang ada di aplikasi ini bertujuan untuk memberi tahu bahwa rute yang di berikan oleh aplikasi ini sedang terejadi macet lalulintas sehingga kalian dapat melalui rute lainnya yang lebih nyaman untuk di lalui dan juga membuat anda menghemat waktu karena bisa menghindari kemacetan tersebut.
Ada juga beberapa fitur seperti icon-icon yang muncul saat menggunakan aplikasi Waze dengan tujuan untuk mempermudah kalian sendiri berkomunikasi pada pengguna waze lainnya yang juga bisa memberikan informasi satu sama lain.
Varian warna merah pada jalan yang ada di aplikasi ini bertujuan untuk memberi tahu bahwa rute yang di berikan oleh aplikasi ini sedang terejadi macet lalulintas sehingga kalian dapat melalui rute lainnya yang lebih nyaman untuk di lalui dan juga membuat anda menghemat waktu karena bisa menghindari kemacetan tersebut.
Ada juga beberapa fitur seperti icon-icon yang muncul saat menggunakan aplikasi Waze dengan tujuan untuk mempermudah kalian sendiri berkomunikasi pada pengguna waze lainnya yang juga bisa memberikan informasi satu sama lain.
Banyak inovasi-inovasi baru yang terdapat pada Aplikasi Waze ini membuat kita sebagai masyarakat sangat terbantu sekali dalam melakukan perjalanan jauh.
Inovasi pertama yang di terapkan adalah aplikasi ini mampu memberikan kemudahan untuk kita bagi para pengendara untuk menyiasati ataupun untuk mengatasi kemacetan yang sedang terjadi pada suatu tempat. Dan Aplikasi waze ini dapat memberikan alternatif rute terbaiknya untuk kita yang menggunakan aplikasi ini.
Inovasi kedua yang di terapkan ialah aplikasi ini mampu mendeteksi adanya polisi yang sedang bertugas dijalan, mendeteksi adanya kecelakaan yang terjadi dijalan dan juga gangguan perjalanan lainnya yang mungkin kita belum mengetahuinya.
Inovasi ketiga yang di terapkan ialah aplikasi ini dapat memberikan informasi keberadaan teman kita dengan cara menghubungkannya terhadap sosial media seperti facebook sekaligus dapat memberi kabar kepada teman anda kapan waktu kita dapat mencapai tujuan tempat yang kita inginkan.
Inovasi keempat ialah banyak informasi-informasi tempat apa saja yang akan kita lalui pada aplikasi ini seperti tempat bahan bakar dan juga tempat-tempat lainnya sehingga kita dapat mengetahui apakan rute yang kita lewati ada tempat apa saja.
Inovasi pertama yang di terapkan adalah aplikasi ini mampu memberikan kemudahan untuk kita bagi para pengendara untuk menyiasati ataupun untuk mengatasi kemacetan yang sedang terjadi pada suatu tempat. Dan Aplikasi waze ini dapat memberikan alternatif rute terbaiknya untuk kita yang menggunakan aplikasi ini.
Inovasi kedua yang di terapkan ialah aplikasi ini mampu mendeteksi adanya polisi yang sedang bertugas dijalan, mendeteksi adanya kecelakaan yang terjadi dijalan dan juga gangguan perjalanan lainnya yang mungkin kita belum mengetahuinya.
Inovasi ketiga yang di terapkan ialah aplikasi ini dapat memberikan informasi keberadaan teman kita dengan cara menghubungkannya terhadap sosial media seperti facebook sekaligus dapat memberi kabar kepada teman anda kapan waktu kita dapat mencapai tujuan tempat yang kita inginkan.
Inovasi keempat ialah banyak informasi-informasi tempat apa saja yang akan kita lalui pada aplikasi ini seperti tempat bahan bakar dan juga tempat-tempat lainnya sehingga kita dapat mengetahui apakan rute yang kita lewati ada tempat apa saja.
Dan yang terakhir ialah aplikasi ini benar-benar sangat membantu sekali untuk kita dengan berbagai fitur yang tersedia didalamnya dan juga beberapa interface unik yang belum tentu di miliki oleh aplikasi peta lainnya seperti Google Maps.
Keunggulan dan kekurangan dari aplikasi
Waze.
1. Keunggulan
·
Waze lebih terfokus
untuk menampilkan informasi navigasi yang bagus bagi pengemudi kendaraan
bermotor seperti fitur live report dari pengguna aplikasi contohnya kemacetan
dan terjadinya kecelakaan, perbaikan jalan, sehingga pengguna dapat untuk
segera mengantisipasi keadaan jalan tersebut.
·
Waze juga dapat
menunjukkan perkiraan waktu tempuh dan bisa mengetahui pada jam berapa
kira-kira akan sampai tujuan.
·
Waze juga dapat
menunjukkan kecepatan kendaraan kita, sehingga kita bisa tetap menjaga
kecepatan kendaraan kita dijalan.
·
Aplikasi ini juga bisa
membuat grup yang bisa memberitahu dan menginformasikan tentang keadaan
dijalan.
·
Selain informasi lalu
lintas, Waze juga bisa bermanfaat dalam keadaan bencana. Pemerintah bisa
mencantumkan informasi seperti pusat pengungsian maupun dapur umum agar mudah
diketahui para pengguna.
·
Add-On yang disukai oleh pengguna Waze adalah fitur pelacakan polisi.
Sehingga pengguna mengetahui keberadaan polisi, dan dapat menghindari area-area
tertentu.
2.Kekurangan.
·
Dalam pemakaian data
dan memori, Waze lebih banyak data dan memori yang dipakai.
·
Aplikasi ini tidak bisa
menghadirkan jalur yang pendek dan tercepat.
·
Terkadang aplikasi ini
juga masih sering salah jalur dan tidak mengenali jalan baru dan harus selalu
online untuk mendapatkan update jalur.
·
Bila aplikasi ini
selalu online , tidak sedikit batere yang digunakan, aplikasi ini termasuk yang
boros batere.